Cara Membuka file Microsoft Office lupa password


Cara Membuka file Microsoft Office lupa password


Tips Membuka file Microsoft Office karena lupa Password (Word, Excel, PowerPoint, Access)

Berikut ini merupakan tips bagaimana membuka file Microsoft Office yang ada password untuk membukanya. Dengan Cara berikut kalian dapat membuka file-file Microsoft Office hanya dengan 2 langkah saja. Untuk tipe file yang dapat mendukung antara lain : doc,xls,mdb,dan banyak lagi.

Perlu diingat sebaiknya cara berikut jangan disalahgunakan untuk kepentingan negatif.



Langkah 1

Unduh Software berikut Advanced Office Password Recovery Free Disini :
Advanced Office Password Recovery  kemudian instal program.

Langkah 2
Masukkan file yang akan di duka passwordnya, dan tunggu beberapa saat. Biasanya lama tidaknya waktu yang digunakan untuk membuka password adalah tergantung dari pasword file itu sendiri. Semakin panjang pasword maka semakin membutuhkan waktu agak lama.


Berikut Software yang mendukung dan file yang di password dapat dibuka:

  • Microsoft® Word® (versions: 2.0, 6.0, Word® 95, Word® 97, Word® 2000, Word® XP, Word® 2003, Word® 2007)
  • Microsoft® Excel® (versions: 3.0, 4.0, Excel® 95, Excel® 97, Excel® 2000, Excel® XP, Excel® 2003, Excel® 2007)
  • Microsoft® Access® (versions: 2.0, Access® 95, Access® 97, Aceess 2000, Access® XP, Access® 2003, Access® 2007)
  • Microsoft® Outlook® (versions: Outlook® 97, Outlook® 2000, Outlook® XP, Outlook® 2003, Outlook® 2007)
  • Microsoft® PowerPoint® (versions: 4.0, PowerPoint® 95, PowerPoint® 97, PowerPoint® 2000, PowerPoint® XP, PowerPoint® 2003, PowerPoint® 2007)
  • Microsoft® OneNote® (versions: 2003 with SP1 and above)
  • Microsoft® Visio® (versions: 4.0, 5.0, Visio® 2000, Visio® 2002)
  • Microsoft® Publisher
  • Microsoft® Project®
  • Microsoft® Money (versions: 2.0, 3.0, 4.0, 5.0, Money 97, Money 99, Money 2000, Money 2002, Money 2003, Money 2004, Money 2005, Money 2006, Money 2007, Money 2008)
  • Microsoft® Backup (Windows® 95/98)
  • Microsoft® Schedule+
  • Microsoft® Mail
  • Microsoft® Internet Explorer



Semoga Membantu .....

-WiyjayaKomputer-

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Adu Oppo A7 vs Samsung Galaxy M20 Segera Terlaksana!

5 Cara Mengatasi Masalah Komponen Komputer

Cara Install Windows 10